Polisi Inspiratif, Aipda Deddy Beri Motivasi Kultum dan Pencerahan Kepada Tahanan Polrestabes Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Aipda Deddy Kurniawan Sat Tahti punya akivitas khusus merubah pandangan masyarakat awam tentang penjara, dengan menggelar Kultum dan membaca Hadish-Hadish Baginda Rasulullah ketika Piket, Selasa (15/8/2023).

Nampak kumpulan tahanan duduk rapih layaknya sebuah Majelis Taklim di dalam tahanan Sel Polrestabes Makassar, di sela jadwal piketnya suara Polisi dari bibir Aipda Deddy Kurniawan membuat para tahanan mengingat dosa-dosanya dan ingin langsung merubah diri dengan bertaubat.

Secercah semangat para tahanan tersirat dari wajah para pelaku kriminal itu. Sebab, waktu mereka saat ini lebih banyak dihabiskan di balik dinding jeruji tahanan. Dari raut muka, para tahanan itu seolah lupa dengan derita yang mereka alami selama di dalam Sel Tahanan.

Seorang pria di depan kerumunan para tahanan itu, dengan sabar memandu para tahanan untuk bertaubat dan banyak-banyak mengingat Allah dan Rasulullah, beristighfar, bershalawat, Shalat sunnah taubat, itulah yang di lakukan Aipda Deddy Kurniawan ketika jadwal piketnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polres Selayar Selamatkan Kerugian Negara Rp 1,3 Miliar Dana BOS Tahun 2020/2021

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...