368 WBP Lapas Watampone Dapat Remisi Pada HUT Ke-78 Kemerdekaan RI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE – Bupati Bone Dr. H. Andi Fahsar M Padjalangi menyerahkan remisi bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) secara simbolis pada HUT ke-78 Kemerdekaan RI di Aula Lapas Kelas IIA Watampone, Kamis (17/8/2023).

Sebanyak 368 WBP mendapatkan remisi dari Menteri Hukum dan HAM. Hal tersebut tertuang pada Surat Keputusan Menkumham Nomor : PAS-1390.PK.05.04 Tahun 2023.

Bupati Andi Fahsar M Padjalangi dalam sambutannya membacakan amanat Menteri Hukum dan HAM Republik Indonesia Yasonna H Laoly.

“Kemerdekaan merupakan momen paling penting dalam perjalananan sebuah bangsa, terlepas dari itu sebagai warga yang merdeka, tugas kita bukan hanya mempertahankan, tetapi juga mengenang jasa dan pengorbanan dari pejuang dalam merebut kemerdekaan,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Perwira Satnarkoba Polres Gowa Pemateri Seminar P4GN di Moncobalang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...