Kadis Kominfosandi Pinrang, Haswidy Paparkan Presentasi Keterbukaan Informasi Publik di Hadapan KI Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Wakil Bupati Pinrang, Alimin didampingi Kadis Kominfosandi Pinrang, Haswidy Rustam memberikan presentasi keterbukaan informasi publik Pinrang di hadapan Ketua dan Anggota Komisi Informasi Sulawesi Selatan pada kegiatan Monitoring dan Evaluasi (Monev) Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2023 yang di gelar KI Sulsel di Ruang Rapat Komisi Informasi, Kantor Gubernur Sulsel, Jalan Urip Sumoharjo, Makassar, Kamis (9/11).

Ketua KI Sulsel, Pahir Halim, sebelumnya mengungkapkan, Kegiatan Monev ini diselenggarakan setiap tahun sebagai salah satu upaya mendorong kinerja badan publik dan instansi yang ada di Pemerintah Daerah untuk berinovasi dalam melakukan pelayanan keterbukaan informasi kepada publik.

Monev Keterbukaan Informasi badan publik ini telah memasuki tahapan presentasi yang disampaikan masing-masing oleh Pejabat Pengelola Informasi dan Dokumentasi (PPID) setiap daerah yang ada di Sulsel, termasuk Pinrang, yang dipaparkan oleh Kadis Kominfosandi, Haswidy Rustam.

Ditemui usai kegiatan, Wabup Alimin mengungkapkan pentingnya pelaksanaan keterbukaan Informasi publik pada setiap badan publik dan instansi Pemerintahan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Diduga Lakukan Penyalahgunaan Dana ART DPRD Sidrap, SPASI Desak Inspektorat Percepat Audit

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...