Baznas Enrekang dan UPZ Maiwa Salurkan Sembako dan Uang Tunai Kepada 5 Orang Mualaf

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Enrekang dan Unit Pengumpul Zakat (UPZ) Kecamatan Maiwa menyalurkan bantuan berupa beras dan uang tunai kepada lima orang mualaf.

Penyerahan bantuan dilakukan di kantor KUA Kecamatan Maiwa, Kabupaten Enrekang, Selasa (21/11/2023).

Bantuan tersebut diserahkan oleh Kepala KUA Maiwa, Syafar dan Ketua UPZ, Agusmawan didampingi Muhammad Ilyas.

Para penerimaan bantuan mualaf diberikan 10 kilogram beras dan uang tunai sebesar 500 ribu rupiah.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pilpres Curang, Pemilu Buruk, Quo Vadis Indonesia?

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rampung Juni 2026, Pembangunan Sekolah Rakyat Soppeng Masuk Paket I 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Pemerintah pusat melalui Kementerian PU mengucurkan anggaran sebesar Rp2,3 trilyun untuk pembangunan 9 gedung permanen...

Forkopimda Soppeng Hadiri Ground Breaking Sekolah Rakyat 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Soppeng menghadiri Ground Breaking pembangunan Sekolah Rakyat (SR) Sulawesi...

Masyarakat Toraja di Tana Luwu, IKAT Pemersatu dan Andil Pembangunan di Daerah

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Bupati/Walikota di 4 (empat) Pemerintah di Tana Luwu (Luwu Raya), mengakui sumbangsih luar biasa...

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...