Jumat Berkah, Kapolres AKBP Yudi Frianto Salurkan Bantuan Sembako

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto menyalurkan bantuan sembako kepada masyarakat. Bantuan ini dalam rangka Jumat Berkah yang digelar Kapolda Sulsel Irjen Polisi Andi Rian R Djajadi.

"Kegiatan Jumat Berkah ini, sebagai bentuk kedekatan Polri dengan masyarakat yang selalu hadir di tengah-tengah warga untuk memberikan rasa aman, nyaman dan perhatian," ucap Kasi Humas Iptu Hasrul.

"Selain itu, kegiatan tersebut adalah untuk meningkatkan dan mempererat silaturahmi dengan berbagai elemen khususnya masyarakat yang butuh bantuan serta perhatian dari Polri," ujar Iptu Hasrul.

"Tentunya dengan adanya kegiatan Jumat Berkah ini sebagai upaya meningkatkan kepercayaan warga terhadap institusi Polri melalui pendekatan langsung kepada warganya, menjalin sinergitas, kerja sama dan komunikasi sosial bersama," harap Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Persit KCK Cabang XLI Kodim 1414 Tana Toraja Ziarah ke Taman Makam Pahlawan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menikmati “Hidden Garden” KWT Permata Hijau di Kelurahan Bangkala Kota Makassar

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. "Silakan datang meki, Pak." Begitu pesan singkat yang masuk di nomor WhatsApp saya, Ahad,...

Atlet Taekwondo Toraja Utara Sabet 35 Medali di Tournament Walikota CUP 2025

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.– Rombongan kontingen Atlet Taekwondo Toraja Utara tiba kembali setelah mengikuti Open Tournament Walikota CUP 2025...

Istri Mendiang Mantan Rektor Unhas Berpulang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Hj. Andi Dahlia Binti Pakki, istri mendiang Prof.Dr.Ir. Radi A.Gany, Bupati Wajo (1988-1993), Rektor Unhas (1997-2006),...

Perkuat Peran Pers, PT Aswar Jaya Grup Rayakan Hari Kebebasan Pers

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Di tengah derasnya arus informasi digital dan maraknya kabar bohong, PT Aswar Jaya Grup menggelar...