Pj Bupati Enrekang Hadiri Forum Diskusi Arah Pembangunan Ekonomi Biru Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pj Bupati Enrekang Dr. H. Baba, menghadiri kegiatan Forum Diskusi antara Pemerintah Daerah, Pengusaha, dan BUMD se-Sulawesi Selatan tahun 2024.

Acara yang digelar di Hotel Four Points Jl. Andi Djemma no 130 Makassar ini,  mengusung tema “Arah pembangunan ekonomi biru Sulawesi Selatan yang mandiri, maju, dan berkelanjutan 2045”.

Forum diskusi ini diadakan melalui fasilitas Komite Ekonomi Sulawesi Selatan (KESS) bekerja sama dengan Pemprov Sulsel. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Pj Gubernur Bahtiar Baharuddin dan diisi keynote speech oleh ketua Komisi Ekonomi Sulawesi Selatan Tenri Abeng MBA, yang merupakan fasilitator dari kegiatan tersebut.

Dalam kesempatan tersebut, Pj Gubernur menyatakan, forum ini bertujuan mendorong akselerasi perekonomian di Sulawesi Selatan dengan menghadirkan pengusaha, dan BUMD, serta beberapa stakeholder lainnya.

Bahtiar juga mengungkapkan, Sulsel seharusnya dapat lebih mandiri maju dan berkelanjutan, sehingga mampu berkontribusi dalam mewujudkan Indonesia Emas di tahun 2045.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wartawan dan Karyawan Pedoman Rakyat Temu Kangen

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polres Soppeng Gelar Operasi Zebra Pallawa 2025

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin gelar pasukan Operasi Zebra Pallawa -2025 di...

Kemenag Inisiasi Forum Akademik Internasional Bahas Gaza dan Perdamaian Dunia

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kementerian Agama menginisiasi rangkaian seminar internasional bertema perdamaian dunia di empat Universitas Islam Negeri (UIN)...

Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pengamat pangan Debi Syahputra menilai Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 684/Pdt.G/2025/PN Jkt.Sel yang menyatakan...

Gowa 705 Tahun: Kapoksahli Pangdam Tekankan Persatuan dan Semangat Membangun

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapoksahli) Pangdam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Musa David Marolop Hasibuan S.I.P., M.A.B.,...