Panwascam Lantik Pengawas Pemilihan Lapangan di Kecamatan Paleteang dan Tiroang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara itu, Kordiv H2PH Bawaslu Pinrang, Aswar mengungkapkan, PPL yang dilantik ini telah melalui tahapan seleksi yang semakin ketat, dan inilah hasilnya.

“Saya yakin, anda adalah pilihan yang kapabel sebagai pengawas pemilihan lapangan,” sebut Aswar.

Aswar mengatakan, kehadiran PPL adalah untuk memastikan tidak ada kecurangan dalam pelaksanaan pemilihan, yang ujungnya-ujungnya untuk menegakkan demokrasi, agar pelaksanaan demokrasi diharapkan dapat lebih baik. Memastikan tidak ada pelanggaran, dan melaksanakan tugas secara bertanggung jawab dan berintegritas.

“Saya ucapkan selamat atas pelantikannya, setelah ini saya harap untuk segera berkoordinasi dengan pihak-pihak yang terkait untuk membina hubungan dan komunikasi yang lebih baik,” harap Aswar. (busrah)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wakapolres Cek Kondisi Ruang Tahanan Polres Pelabuhan Makassar dan Polsek Jajaran

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...