Cegah Dampak Musim Hujan, Koramil 1408-12/Tamalanrea Gelar Karya Bhakti Penanaman Pohon

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Peltu Kasrianto mewakili Danramil 1408-12/Tamalanrea mengatakan, karya bhakti yang dilaksanakan oleh jajaran Koramil 1408-12/Tamalanrea ini sebagai bentuk wujud kemanunggalan TNI bersama rakyat. Tujuannya untuk mengantisipasi dampak saat musim hujan.

Selain upaya mencegah terjadinya banjir, kegiatan ini juga bertujuan untuk mempererat serta meningkatkan nilai kebersamaan dengan warga binaan.

“Melalui kegiatan karya bhakti penanaman pohon ini, kita berharap tanamannya dapat terjaga dan tumbuh sehingga membawah manfaat selain untuk kelestarian lingkungan juga bermanfaat bagi kepentingan masyarakat,” pungkasnya. (*Rz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua TP. PKK Sinjai Pimpin Kegiatan Anjangsana

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jembatan Sungai Kali Bangau Resmi Dibuka, Warga Kini Tak Perlu Menyeberang Tiga Jam

PEDOMANRAKYAT, MALANG - Jembatan Sungai Kali Bangau sepanjang 50 meter yang menghubungkan Kelurahan Kedungkandang dan Kelurahan Polehan resmi...

SMAN 8 Maros Kebut Rehabilitasi Lima Ruang Kelas Baru, Target Rampung Akhir Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Pembangunan rehabilitasi lima ruang kelas di SMAN 8 Maros terus dikebut. Sekolah yang berlokasi di...

Dari Makassar LAN RI Siapkan Analis Kebijakan Unggul

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia (LAN RI) melalui Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan...

Ishak Hamzah Tantang Polri Evaluasi Sanksi terhadap Aiptu Marzuki: Ini Soal HAM Berat, Bukan Etik Biasa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Rasa keadilan seakan kembali diuji di Kota Makassar. Seorang warga bernama Ishak Hamzah mengaku menjadi korban dugaan kriminalisasi hukum oleh...