RSUD Sinjai Siap Hadapi Penilaian Zona Integritas Menuju WBK dan WBBM

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dengan pencanangan ini menjadi bukti komitmen nyata dari manajemen RSUD Sinjai dalam memperkuat dan meningkatkan kualitas pelayanan publik.

“Alhamdulillah ini sebuah prestasi yang membanggakan karena proses pengajuan untuk sampai ke tahap penilaian ini sudah dimulai sejak 2 tahun yang lalu dan kami akan mempersiapkan diri untuk penilaian tahap selanjutnya yaitu berupa desk evaluasi berupa pemaparan dan diskusi,” ucapnya.

Sehari sebelumnya, Bagian Organisasi Setdakab Sinjai melakukan pembinaan dan bimbingan kepada manajemen RSUD Sinjai terkait kesiapan untuk menghadapi penilaian zona integritas menuju WBK/WBBM. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Di Momentum Hari Maritim Nasional, Bupati ASA Inginkan Upaya Jadikan Negara Ini Sebagai Poros Maritim Dunia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Soal Kejadian Viral di Disdukcapil GP Ansor Pinrang: Kita Harusnya Berterima Kasih ke Anggota DPRD, Wajah Pelayanan Dukcapil Akhirnya Terbuka

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Sempat viral di media sosial, kejadian yang melibatkan legislator Partai Gelora Pinrang, Mansyur Damma dengan...

Menjaga Warisan, Membangun Peradaban: Pesan Putra Mahkota Gowa di Hari Jadi Sulsel ke-356

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Suasana penuh khidmat dan kebanggaan menyelimuti Ruang Pola Kantor Gubernur Sulawesi Selatan pada peringatan Hari...

Fasilitas Umum Disulap Jadi Bangunan Komersial, LI BAPAN Soroti Dugaan Permainan Birokrasi di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Lembaga Investigasi Badan Penyelamat Aset Negara (LI BAPAN) Sulawesi Selatan kembali menyoroti kinerja dua instansi pemerintah,...

Semarak Dies Natalis ke-38 PNUP, Dari Jalan Santai hingga Berbagi Kebahagiaan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Suasana cerah Minggu pagi, 19 Oktober 2025, menyelimuti Kampus II Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP)...