Guru dan Kepsek Wajib Ikuti Sulingjar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Para guru dan kepala sekolah di Sulawesi Selatan yang terdaftar di dapodik, wajib melakukan kegiatan Survey Lingkungan Belajar (Sulingjar).

Tahun ini, jika tak ada aral melintang, kegiatan Sulingjar akan dimulai Rabu (11/09/2024) besok dan berlangsung hingga 24 September mendatang.

Kepastian pelaksanaan kegiatan itu dibenarkan oleh Andi Rafiuddin, seorang operator sekolah di SMAN 7 Maros.

“Rencananya begitu tapi belum ada info teknis terkait pelaksanaan kegiatan tersebut,,” katanya saat ditemui media ini di ruang PTK Disdik Sulsel, Selasa (10/09/2024) sekira pukul 10.15 Wita.

Dia pun memastikan, semua operator sekolah berdasarkan pelaksanaan Sulingjar tahun sebelumnya, maka akan diarahkan untuk membuka link untuk membuka akses.

“Biasanya kita disuruh mengklik link. Setelah itu semua guru yang terdaftar akan mendapatkan token. Token itu diberikan kepada masing-masing guru,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tak Salah, Cak Imin Memang Harus Menanyakan SGIE Apa Yang Gibran Maksud

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polisi Tangkap Pengedar Sabu di Turikale, Jejak Jaringan Narkotika Mengarah ke Moncongloe

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Satuan Reserse Narkoba Kepolisian Resor Maros kembali menggagalkan upaya peredaran sabu di wilayah hukumnya. Seorang pria...

Tak Disangka! Polisi Temukan 1 Kg Sabu di Mobil Kecelakaan di Wajo

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Kejelian personel Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Wajo, berbuah pengungkapan kasus narkotika. Dari sebuah...

Sekda Sinjai Sambut Baik Rencana Baksos Himafisio Unhas Makassar

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Himpunan Mahasiswa Fisioterapi (Himafisio) Fakultas Keperawatan (FKep) Universitas Hasanuddin (Unhas) Makassar rencananya akan melakukan Bakti...

Kasdam XIV/Hsn Pimpin Rakor: Matangkan Kesiapan Three Days Off Road & One Day Trail HUT ke-80 TNI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam (Kasdam) XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., memimpin langsung Rapat Koordinasi...