KPU Akan Rekrut 2.968 Anggota KPPS di Pilkada Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Hasral juga menyebutkan, kebutuhan KPPS untuk Toraja Utara berjumlah sekitar 2.963 orang yang nantinya akan bertugas di 424 Tempat Pemungutan Suara (TPS) di seluruh kelurahan Lembang.

“Kebutuhan KPPS di Pilkada Toraja Utara untuk 424 TPS. Jadi kita membutuhkan tenaga personel sebanyak 2.968 calon anggota dan untuk linmas sebanyak 848,” terang Harsal.

Tambah Harsal, untuk merekrut anggota harus memenuhi sejumlah persyaratan yang harus dipenuhi oleh calon KPPS Pilkada 2024. “Perekrutan akan menghasilkan calon anggota yang berintegritas dan berpengalaman agar nantinya terbentuk KPPS yang berintegritas,” harapnya.

Selain itu, sejumlah agenda KPU Torut kedepannya yaitu penetapan Daftar Pemilih Tetap dan tanggal 22 melakukan penetapan calon kepala daerah. (pri).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan Pemilu Berkualitas, KPU Toraja Utara Gandeng Penyuluh Agama Sosialisasi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

FEB-Unhas dan Bank Unhas Gelar Pengabdian di Bantaeng

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG - Tim pengabdian masyarakat yang tergabung sebagai bagian dari PKM Program Hibah Internal Peningkatan Kinerja Utama...

Ketua PGRI Wajo Apresiasi Guru dan Pemerintah, HGN 2025 Jadi Momentum Penguatan Pendidikan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Upacara Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) Tahun 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80...

Baru 2 Bulan Menjabat Bos Bapanas, Mister Clean Sukses Turunkan Harga Beras

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Visi penurunan harga beras yang diusung Andi Amran Sulaiman sejak ditunjuk Presiden Prabowo Subianto sebagai...

Amran Sulaiman Raih ‘Tokoh Transformasi Pertanian Modern’ detikcom Awards 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman meraih penghargaan detikcom Awards 2025. Amran menerima penghargaan sebagai...