Buka Sidang Tahunan 3 Klasis Mangkutana Camat Tomoni Timur Sebut GPIL Punya Potensi SDM Berkualitas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR – Gereja Protestan Indonesia Luwu (GPIL) Klasis Mangkutana menggelar sidang Tahunan ke 3 tahun 2025 bertempat di Gereja GPIL jemaat Baitani Desa Margomulyo Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur selaku tuan rumah, Sabtu (8/2/25).

Kegiatan yang dibuka camat Tomoni timur Yulius ini dirangkai dengan peringatan hari ulang tahun GPIL ke 59 yang jatuh pada tanggal 6 Februari 2025 lalu.

Sebanyak 10 jemaat dalam wilayah pelayanan GPIL Klasis Mangkutana yang diwakili oleh pendeta dan pengurus Gereja hadir pada kesempatan ini, termasuk Sekretaris Umum GPIL Pdt.Priyo Agus Basuki,S.Th dan ketua majelis Klasis GPIL Mangkutana Pdt. Swingli Alamako,S.Th

Kegiatan persidangan diawali dengan ibadah pembukaan yang dipimpin oleh Pdt. Tiurlina Garusu S.Th kemudian dilanjutkan dengan sambutan camat Tomoni timur sekaligus membuka persidangan secara resmi.

Dalam sambutannya, camat Tomoni Timur mengucapkan terimakasih atas pelaksanaan kegiatan sidang Tahunan ke 3 Klasis Mangkutana yang dipusatkan di Kecamatan Tomoni Timur jemaat Margomulyo.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Temui Bupati ASA, PT Telkom Bahas Program Satu Data

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Rektor UNM Prof. Karta Jayadi Minta Dikritik oleh Media

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM), Prof. Karta Jayadi, mengundang para awak media di Kota...

BAZNAS Makassar Bantu Seorang Mustahik Bayar Sewa Rumah Kost

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.-Kasmawati, seorang mustahik yang kesulitan membayar rumah kost mengemukakan, usai Ramadhan 1468 H tahun ini, dirinya...

Lurah Junedi Sembiring Lakukan Peletakan Batu Pertama Pembangunan Tugu Selamat Datang di Perbatasan Simalingkar B

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Lurah Simalingkar B Junedi Sembiring meletakan batu pertama pembangunan Tugu Selamat datang di Perbatasan jalan...

Kantor Kelurahan Simalingkar B Sudah Usang, Warga Minta Perhatian Pemkot Medan

PEDOMANRAĶYAT, MEDAN - Kantor Kelurahan Simalingkar B, Kecamatan Medan Tuntungan, Kotamadya Medan tampak sudah usang karena bangunannya telah...