DPP GAN Sambut Positif Kenaikan Gaji Hakim oleh Presiden Prabowo

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – JAKARTA. Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Garuda Asta Cita Nusantara (GAN) menyambut positif kenaikan gaji hakim yang diumumkan oleh Presiden Prabowo Subianto. Kenaikan gaji ini berlaku untuk semua tingkatan hakim dengan tingkat kenaikan tertinggi mencapai 280 persen bagi golongan junior.

Ketua Umum DPP GAN, Muhammad Burhanuddin, menilai kebijakan ini akan memperkuat semangat penegakan hukum di Indonesia dan meningkatkan wibawa lembaga peradilan.

” Kebijakan ini akan berdampak pada wibawa lembaga peradilan sebagai benteng terakhir bagi pencari keadilan di negeri ini,” ujar Ketum DPP GAN itu, di Jakarta, Jumat, 13 Juni 2025.

Atas nama DPP dan DPW GAN di seluruh Indonesia, dia berharap kepada para hakim, untuk selalu bekerja dengan hati nurani dan niat suci. Tanpa terpengaruh oleh tekanan dan jebakan uang dalam memutus suatu perkara.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Tahun Politik, IARMI Harus Netral

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

POBSI Wajo Tolak Hasil Musprov POBSI Sulsel, Diduga Proses Cacat Administrasi

PEDOMANRAKYAT, WAJO  - Musyawarah Provinsi (Musprov) Persatuan Olahraga Biliar Seluruh Indonesia (POBSI) Sulawesi Selatan yang digelar di Hotel...

Resmi Dilantik, Camat Tomoni Timur Minta Aparat Desa Bekerja baik

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR — Tiga perangkat Desa Pattengko, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, resmi dilantik dan diambil...

Prajurit Hasanuddin Sambut Pangdam Baru dengan Semangat, Mayjen TNI Bangun Nawoko Bawa Visi Kolaborasi dan Kesejahteraan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Momen bersejarah terjadi di Markas Kodam XIV/Hasanuddin, Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar, Senin (3/11/2025), saat...

Patroli Perintis Presisi Samapta Polres Gowa Amankan Pelaku Keributan di Somba Opu

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim 1 Patroli Perintis Presisi Samapta Polres Gowa yang dipimpin Kepala Tim 1 Patroli, AIPDA...