Bupati Sinjai Serahkan Bantuan Keuangan Kepada 9 Parpol

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI — Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif menyerahkan hibah bantuan keuangan kepada sembilan (9) partai politik (parpol) serta hibah Forum Kerukunan Ummat Beragama (FKUB) Sinjai.

Bantuan diserahkan Bupati kepada Ketua atau perwakilan parpol dan Sekretaris FKUB Sinjai pada acara Silaturahmi dalam rangka penyerahan bantuan keuangan partai politik dan hibah FKUB tahun 2025 di Gedung Command Center Rumah Jabatan Bupati Sinjai, Kamis (25/9/2025).

Bupati Sinjai Hj. Ratnawati Arif dalam sambutannya berharap silaturahmi dan bantuan keuangan kepada partai politik dan FKUB ini dapat semakin menguatkan tatanan demokrasi di Sinjai yang pada akhirnya dapat membangun dan memajukan Kabupaten Sinjai.

“Saya harap anggaran ini memperkuat roda pemerintahan dan memberikan penguatan di sektor politik. Kehadiran Parpol dan FKUB diharapkan hadir membersamai Pemerintah dalam menyukseskan pembangunan 5 tahun kedepan dengan menjaga stabilitas politik, keamanaan dan kerukunan antar ummat beragama,” jelasnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kejari Takalar Tahan Mantan Kepala Desa Soreang, Ini Kasusnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Belajar, Melayani, Mengabdi: Latsar CPNS di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) Lembaga Administrasi Negara (LAN) Makassar membuka...

Palasara Menapaki Tahun Kedua: Adat sebagai Kompas dalam Arus Modernitas

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Satu tahun telah berlalu sejak Deklarasi Palasara ditandatangani di Maros pada 10 November 2024. Tanggal...

Diskusi Kelompok Terarah: Membangun Sinergi yang Berkelanjutan

PEDOMANRAKYAT, BANTAENG - Asisten Bidang Pidana Militer Kejaksaan Tinggi Sulsel bekerjasama dengan Akademi Komunitas Manufaktur (AK-Manufaktur) Bantaeng, menggelar...

Katopdam XIV/Hasanuddin Kolonel Abdul Muis Ajak Maknai Semangat Pahlawan untuk Pengabdian Bangsa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan Tahun 2025, Kepala Topografi Kodam (Katopdam) XIV/Hasanuddin Kolonel Ctp Abdul...