Soppeng Raih WTP 8 Kali Berturut-turut

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG–Kabupaten Soppeng berhasil meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari BPK RI atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun
Anggaran 2021 .

OPINI WTP. Bupati Soppeng H A Kaswadi Razak bersama Ketua DPRD H Syahruddin Adam menerima LHP LKPD Tahun 2021 dengan opini WTP dari Kepala BPK RI perwakilan Sulawesi Selatan Paula Henry Simatupang di aula BPK Makassar ,Selasa 17 Mei 2022 .( pedomanrakyat.co.id)

LHP diserahkan Kepala BPK RI Perwakilan Sulawesi Selatan Paula Henry Simatupang kepada Bupati H A Kaswadi Razak SE di aula BPK RI Makassar ,Selasa 17 Mei 2022.

Bupati Soppeg H A Kaswadi Razak SE pada kesempatan tersebut mengatakan, penghargaan WTP yang diterima adalah yang ke 8 kalinya berturut turut kami persembahkan kepada masyarakat Kabupaten Soppeng . Ke depan diharapkan pengelolaan keuangan dapat semakin lebih baik.

Terima kasih atas dukungan semua pihak khususnya seluruh aparat pemerintah daerah yang sudah bekerja keras dan ikhlas sehingga opini WTP dari BPK RI dapat diraih ke 8 kalinya berturut .

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kakandep Dikbud Kab Soppeng : Terkait Pilkada, ASN Harus Netral

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Toraja Utara Tampilkan Pesona Budaya di Jambore dan HKG PKK ke-53 Sulsel

PEDOMANRAKYAT, BONE - Jambore dan Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-53 tingkat Provinsi Sulawesi Selatan berlangsung meriah di...

Kasdam XIV/Hasanuddin Hadiri Puncak HUT ke-80 TNI

PEDOMANRAKYAT, MAROS - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri upacara puncak peringatan Hari...

Arisan IKB PPSP IKIP UP di Malino: Rajut Silaturahmi dan Rayakan Ulang Tahun Hj. Helmy Wahid

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Suasana penuh keakraban mewarnai kegiatan Arisan IKB PPSP IKIP UP yang digelar di New Tosil...

Sulsel Jaga Asa Juara di MQKN 2025, Enam Nomor Lolos ke Final

PEDOMANRAKYAT, WAJO — Harum nama Sulawesi Selatan kembali mengalun di ajang Musabaqah Qira’atil Kutub Nasional (MQKN) 2025. Bertempat di...