Orang Alim Yang Rendah Hati

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Oleh : H Hasaruddin, Guru Besar UIN Alauddin Makassar

Menurut Rasulullah SAW, ada empat manusia yang hendak masuk surga terlebih dahulu. Namanya juga manusia yang kadang tidak mampu untuk bersabar, semuanya berebut untuk masuk pertama kali.

Jibril turun membantu Malaikat Ridwan yang tidak dapat mengambil keputusan, siapa yang pertama kali disilakan untuk melangkahkan kaki ke dalam surga. Keempat orang tersebut adalah; pahlawan, orang kaya yang dermawan, haji mabrur, dan orang alim yang saleh.

Salah seorang dari mereka diminta maju ke depan dan ditanya, “Dengan sebab apa engkau merasa beruntung masuk ke dalam surga tanpa dihisab?”

Orang tersebut menjawab, “Saya seorang pahlawan yang mati syahid di jalan Allah karena membela agama Allah SWT.”

Setelah ditanya, darimana ia mengetahui kalau pahala berjuang di jalan Allah SWT imbalannya adalah surga, orang tersebut menjawab dari seorang alim. Lalu Jibril memintanya untuk memberi kesempatan orang alim terlebih dahulu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sekum DPW PKS Minta Basarnas Sulsel Berikan Materi Kebencanaan Pada Kemah Bakti Nusantara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...