Asesor BAN-PT Visitasi Prodi S3 Pendidikan Agama Islam Unismuh Secara Luring

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR.

Tim Asesor Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) melakukan visitasi secara luring ke Program Studi S3 Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah (Unismuh) Makassar.

Acara pembukaan visitasi digelar di Ruang Rapat Senat Unismuh, Gedung Iqra Lantai 17, Jl Sultan Alauddin, Jumat, 27 Mei 2022.

(foto : humas)

Tim Asesor BAN PT terdiri dari Prof. Dr. Syamsun Niang dan Dr. Amir Maliki Abitolkha. Mereka didampingi dua orang Staf BAN- PT Iwan Suprianto MM dan Ahmad Nur Rohman MSi.

Prof. Syamsun Niang dalam pengantarnya mengatakan, setelah dua tahun terkendala dengan COVID-19, baru kali ini mereka ditugasi melakukan visitasi secara luring.

“Kami berempat dari BAN- PT ditugasi untuk melakukan konfirmasi secara luring untuk mendiskusikan borang yang sudah dikirim ke BAN-PT,” ujar Syamsun.

(foto : humas)

Dikatakan, untuk akreditasi program studi ada mekanisme yang harus diikuti dan ini sederhana katanya, kalau ada data, ada narasi, ada dokumen dan sejumlah pendukung lainnya sudah aman, dan yang paling pokok adalah konsistensi.

Sementara itu, Dr. Amir Maliki Abitolkha mengatakan, visitasi lapangan yang dilakukan untuk melakukan konfirmasi data yang ada di borang. Sekaligus untuk lebih meyakini apa yang ada di borang yang telah dikirim, sesuai dengan data yang ada di lapangan, maka inilah sampai dilakukan visitasi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Apel Kesiapsiagaan Pemilu 2024: Pj Bupati Enrekang Serukan Partisipasi Aktif dan Keamanan Bersama

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jalin Silaturahmi di Atas Roda: Cerita Wisata Arisan IKB PPSP IKIP UP ke Malino

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ahad pagi (05/10/2025), langit Makassar masih agak redup ketika rombongan Arisan IKB PPSP IKIP UP...

Kolaborasi STIKES Panakkukang dan Desa Bontolanra Takalar Cegah Diabetes Berbasis Digital

PEDOMAN RAKYAT, TAKALAR .-Mendukung terwujudnya masyarakat desa sehat dan mandiri, tim pengabdian masyarakat dari STIKES Panakkukang bersama mitra...

Semarak Malam Ramah Tamah FISIP Unismuh Makassar, Deng Ical Beri Semangat Pengabdian untuk Wisudawan

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR.- Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Muhammadiyah Makassar sukses menggelar Malam Ramah Tamah...

SatRes Narkoba Polres Soppeng Penyuluhan Di Desa Watu 

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Kasat Res Narkoba Polres Soppeng AKP Heriyadi Nur SE MM bersama sejumlah anggota menggelar pembinaan...