Ini Harapan Bupati Andi Fahsar Di Puncak HJB 693

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE – Pemerintah Kabupaten Bone menggelar Mattomang Arajang di puncak Hari Jadi Bone (HJB) ke-693, Sabtu (6/5/2023) di Kilometer Nol Merdeka Watampone.

Kegiatan tersebut dihadiri ratusan tokoh berdarah Bugis Bone, di antaranya Gubernur Sulsel, Gubernur Kalimantan Utara, Wali Kota Bontang, sejumlah bupati dan wakil bupati, anggota DPR RI, Forkopimda, tokoh adat, tokoh agama, dan sesepuh Bone.

Bupati Bone, Andi Fahsar Mahdin Padjalangi menuturkan peringatan HJB 693 tahun 2023 dilaksanakan dengan semarak dan meriah, mengingat ini adalah tahun terakhir jabatan Bupati dan Wakil Bupati Bone.

“Dengan mempertahankan nuansa kebersamaan dan kesakralan acara, hal itu dengan tujuan untuk mengenang kembali semangat historis masyarakat Kabupaten Bone terhadap kejayaan masa lampau yang kental dengan nilai-niali budaya dan agama,” tuturnya.

“Nilai budaya dan norma adat tersebut menjadi kehidupan masyarakat Bone yang senantiasa mengedepankan nilai-niali kebersamaan dan solidaritas dalam kebaikan, kedamaian dan keharmonisan serta kesejahteraan lahir batin,” paparnya.

Peringatan HJB kali ini mengangkat tema Sisenge Mattulu Tellu yang bermakna saling mengingatkan karena ikatan persaudaraan untuk satu tujuan yang sama.

Sementara Anggota Komisi lV DPR RI Fraksi PKS Andi Akmal Pasluddin mengungkapkan, Hari Jadi Bone menjadi momen untuk saling bersilaturahmi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Satlantas Polres Soppeng Gelar Kegiatan Police Go To School

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...