Melayat ke Rumah Duka di Wilayah Binaan, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sambung Jawa Ucapkan Belasungkawa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Personel Bhabinkamtibmas bersama anggota Babinsa Kelurahan Sambung Jawa melayat kerumah duka Sirajuddin T di Jalan Tanjung Alang, Kecamatan Mamajang, Kota Makassar, Rabu (15/11/2023) malam.

Kehadiran Aipda Muhlis dan Serda Irwan merupakan bentuk empati, duka cita dan kepedulian jajaran Polsek Mamajang serta Koramil 1408-06/Mamajang terhadap warga binaan saat mengalami musibah atau kedukaan. Selain itu, untuk memberikan semangat kepada keluarga yang ditinggalkan.

“Ini merupakan bentuk kepedulian jajaran Polsek Mamajang terhadap warga binaan saat mengalami musibah atau kedukaan. Sesuai amanah serta arahan pimpinan dalam hal ini Kapolsek Kompol Sulkarnain, agar personel selalu hadir membantu disetiap ada kesulitan warga binaan. Olehnya itu, kedatangan kami bersama Babinsa Serda Irwan sebagai bentuk empati, duka cita atas berpulangnya salah satu keluarga dari Ketua PPK Mamajang, Rinto,” terang Aipda Muhlis.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  HUT Humas Polri ke 72, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Aksi Sosial Donor Darah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

SMA Negeri 2 Enrekang Gelar Uji Tahsin dan Setor Hafalan Juz 30 Sebelum Ujian Sekolah

PEDOMANRAKYAT, ENREKANG – Dalam rangka menyambut Ujian Sekolah dan memperkuat bekal spiritual para siswa, SMA Negeri 2 Enrekang...

Dirtipideksus Bareskrim Polri Berhadil Ungkap Kecurangan Minyak Goreng di Depok, Ribuan Liter Disita

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Direktorat Tindak Pidana Ekonomi dan Khusus (Dirtipideksus) Bareskrim Polri berhasil mengungkap kasus pengemasan ulang minyak...

Polres Pinrang Ungkap Kasus Tindak Pidana Narkotika Seberat 3,7 Kg

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Jajaran Polres Pinrang melalui Satres Narkoba kembali berhasil mengungkap kasus Narkoba di wilayah hukum Polres...

Agus Salim Pimpin Kick Off Meeting Pendampingan Hukum JPN Percepat SK Lokasi Tanah Bendungan Jenelata

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, sekaligus Ketua Satgas Percepatan Investasi Sulsel, memprakarsai Kick...