Evakuasi Korban Kecelakaan Minibus Berlangsung Dramatis, Tim SAR Gabungan Bertarung Nyawa di Sungai Mata Allo

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – TANA TORAJA – Korban kecelakaan mobil minibus yang jatuh ke Sungai Salubarani, yakni Amata Bitticaca (61) akhirnya ditemukan Tim SAR Gabungan, Kamis (24/03/2022) sekitar pukul 10.55 Wita di Sungai Mata Allo, Enrekang, kurang lebih 8 km dari tempat kejadian.

Korban ditemukan dalam kondisinya tertelungkup posisi kepala di bawah air dan terjepit batu besar dengan sekujur tubuh sudah membengkak.

Saat dievakuasi berlangsung dramatis dan memakan waktu cukup lama lantaran air begitu deras dan kondisi sungai terbilang ekstrim, sehingga harus menggunakan tali karmantel milik Tim SAR Gabungan.

Tim SAR Gabungan pun harus bertarung nyawa untuk mengevakuasi korban dari dasar Sungai Mata Allo yang cukup dalam dengan menggunakan tehnik Tiroline.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Genjot Elektabilitas PSI di Sulsel, Muhammad Surya Temui 60 Koordinator Desa di Bajeng

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dandim 1408/Makassar Gerak Cepat Dampingi Kasdam Amankan Lokasi Konflik di Tallo

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Sugeng Hartono bersama Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan...

Di Usia 78, Hermawan Kartajaya Rayakan Ulang Tahun dengan Spirit Kebinekaan: “Chinese-Indonesian for Nusantara”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Di sebuah ruangan yang dipenuhi tawa hangat, tepuk tangan, dan perjumpaan lintas generasi, Hermawan Kartajaya—Dewan...

Piala Dunia U-17 Delapan Tim ke Semifinal

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Hingga pukul 02.00 Wita Rabu (19/11/2025) dini hari tadi, sudah delapan tim yang memastikan diri...

Prof. Dr. Abdullah Thalib, S.Ag, M.Ag,: Dakwah Gerakkan Transformasi Sosial

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Peran dakwah adalah menggerakkan transformasi sosial dan komunikasi hikmah demi perubahan masyarakat. Dakwah pun menghadirkan...