Siap Berkompetisi di Bursa Pilkada 2024, Ini Pernyataan Lengkap H. Supriadi Laling

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR – Tahapan pilkada serentak 2024 masih dua bulan lagi. Namun aroma politik, serasa kian kental mewarnai Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan.

Sederet nama putera daerah dari kota berjuluk Bumi Tanadoang tersebut mulai ramai disebut-sebut dan diperbincangkan akan maju berkompetisi sebagai figur bakal calon bupati dan wakil bupati masa bakti tahun 2024-2029 mendatang.

Diantara sederetan bakal calon tersebut, ikut muncul nama H. Supriadi Laling, sosok putera asli kota penghasil jeruk manis yang selama ini merantau nun jauh ke tanah Papua.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Di Sunachi, Anggota Arisan IKB PPSP IKIP UP Menjaga Silaturahmi Tetap Menyala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Cegah Banjir dan Bangun Kepedulian, Koramil 1408-10/Panakkukang-Manggala Gelar Karya Bakti Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koramil 1408-10/Panakkukang-Manggala kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kebersihan lingkungan dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat...

Ketum KONI Pusat Lantik Pengurus Pengurus Besar Persatuan Sepak Takraw Indonesia

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman melantik Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Pimpin Rapat Staf, Camat Tomoni Timur Tekankan Peningkatan Kinerja 2026

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya peningkatan kinerja aparatur kecamatan pada tahun 2026. Penegasan...