Prodi Budidaya Perairan Sekolah Tinggi Pertanian Wuna Raha Sosialisasi Beasiswa KIP-Kuliah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT-Raha.

Tim dari Program Studi Budidaya Perairan Sekolah Tinggi Pertanian Wuna Raha (Prodi BDP STIP Wuna) melakukan kegiatan sosialisasi Beasiswa Kartu Indonesia Pintar Kuliah (KIP-Kuliah) tahun akademik 2022/2023, pada akhir Januari 2022.

Sasaran pertama menuju SMAN 1 Wakorumba Selatan (SMAN 1 Wakorsel) dengan menempuh perjalanan menggunakan kapal Fery rute Raha-Pure Kec. Wakorsel. Pada Sabtu 22 Januari 2022.

Tim sosialisasi dikoordinir oleh Ketua Program Studi Budidaya Perairan (Kaprodi BDP) mendapat sambutan hangat dari pihak sekolah dan diberikan kesempatan berdialog dengan kepala sekolah beserta para guru.

Pada kesempatan ini koordinator Tim, Mosriula memaparkan mengenai Beasiswa KIP-Kuliah dan keberadaan Prodi BDP yang sudah terakreditasi Baik (Akreditasi B).

Tim hanya sempat berdialog dengan pihak Kepala Sekolah dan para Guru dikarenakan kedatangan Tim sosialisasi bertepatan dengan agenda rapat sekolah yang dipimpin langsung Kepala Sekolah sehingga para siswa hari itu sudah pulang sekolah lebih awal, katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Serah Terima Jabatan di PPS UMI dan Buka Puasa Bersama Anak Yatim

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Menilik Prestasi 2025, Pusjar SKMP LAN Siapkan Strategi 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Awal tahun bukan sekadar pergantian kalender bagi Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar...

Perkuat Sistem Merit, LAN RI Gelar Asesmen JPT Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) Lembaga Administrasi Negara (LAN) memfasilitasi pelaksanaan...

Pusjar SKMP LAN Maknai Hari Ibu sebagai Penguatan Kapasitas ASN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upacara peringatan Hari Ibu ke 97 di Pusat Pembelajaran dan Strategi Kajian Manajemen Pemerintahan, Senin...