Selama Ramadan, Program Vaksinasi Covid-19 di Sinjai Tetap Dilaksanakan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Selama bulan suci Ramadan tahun ini, program vaksinasi Covid-19 di Kabupaten Sinjai tetap dilaksanakan. Hal itu karena vaksinasi tidak membatalkan puasa, sebagaimana fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) Nomor 13 Tahun 2021 tentang hukum vaksinasi Covid-19 pada saat berpuasa.

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Sinjai dr. Emmy Kartahara Malik, saat ditemui Rabu (06/04/2022) menegaskan, petugas vaksin tetap akan melaksanakan tugasnya dalam upaya memberikan layanan vaksinasi Covid-19 kepada warga sasaran yang belum divaksin.

Selama bulan suci Ramadan ini, pelayanan vaksinasi akan dipusatkan di seluruh Puskesmas. “Secara umum vaksinasi tetap dilaksanakan seperti biasa yakni dilakukan di seluruh puskesmas atau di tempat yang telah ditentukan sebelumnya,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres AKBP Yudi Frianto Hadiri Coffee Morning Bersama Stakeholder Pelabuhan Soekarno Hatta

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

749 Karya Terbanyak dalam Lima Tahun, Dewan Juri Tetapkan Peraih Anugerah Adinegoro 2025

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Lima karya jurnalistik yang disiarkan di berbagai media di Indonesia selama 2025 terpilih sebagai peraih...

Wali Kota Jaktim Dorong Pemanfaatan Lahan Kosong Lewat Panen Anggur Warga

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA TIMUR — Wali Kota Administrasi Jakarta Timur, Munjirin, memimpin langsung panen anggur bersama warga di Komplek...