Danny Pomanto Ingatkan Jamaah, Jagai Anakta’

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Anak lorongna Makassar ini mengatakan perkembangan jaman harus menjadi kewaspadaan orang tua agar peka terhadap keadaan sosial juga pertumbuhan anak.

“Masing-masing orang tua menjaga anaknya akan mampu menjaga kota ini dari pergaulan seks bebas, bentrokan maupun perang kelompok. Jadi tugas kita adalag merangkul anak dan memberikan edukasi serta pemahaman agama yang benar,”urainya.

Tak hanya itu saja, Danny juga menambahkan program kerja selanjutnya adalah penguatan ummat beragama.

“Jika kita semua bisa menjaga anak lalu bisa menerapkan program penguatan ummat maka yakinlah akan tercipta kehidupan sosial yang penuh dengan kedamaian, toleransi dan kepedulian antar sesama manusia,”tutup Wali Kota.(*ucu)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Andalan Hati Bertekad Dua Kali Lipatkan Jumlah UMKM Sulsel Menjadi 3,6 Juta

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ceramah di Masjid Al-Markaz, Kepala BPOM Prof. Taruna Ikrar Ungkap Rahasia Sehat dan Panjang Umur Akibat Puasa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Masjid Al-Markaz Al-Islami Makassar menjadi saksi penyampaian ceramah inspiratif oleh Kepala Badan Pengawas Obat dan...

Warga Bontorannu Suarakan Aspirasi, DPRD Makassar Siapkan Solusi Infrastruktur

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Anggota DPRD Kota Makassar dari Fraksi Golkar, Drs. Arifin Majid, M.M., menggelar reses persidangan kedua...

Sidang Perdana Kasus Skincare Bermerkuri di Makassar : Tiga Terdakwa Hadir di Persidangan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perdana dalam perkara skincare yang mengandung merkuri dan bahan...

Dihadiri Ratusan Peserta Utusan 48 Klasis dari 27 Provinsi di Indonesia, Pdt. Yulianus Buka Sidang Majelis Sinode Gereja Kibaid 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kembali dipercayakan menjadi tuan rumah penyelenggaraan hajatan nasional bertajuk "Sidang Majelis Sinode Gereja...