Jati Diri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Semakin seseorang mempertahankan dan mengejar kesenangan melalui identitas sekunder, maka kekecewaan, dertita, serta perasaan kalah sudah mengadang di depannya. Tetapi, ketika seseorang terlibat dalam komunikasi dan interaksi sosial dengan semangat memberi, berbagai kasih, dan berpartisipasi, ia akan terhindar dari rasa kalah atau gagal.

Ini tidak berarti kita menjadi pasif, tetapi yang paling penting di sini ialah kemampuan kita membedakan antara penampilan yang bersifat praktikal dan rasional pada dimensi lahirnya dan keteguhan serta ketulusan hati pada dimensi batinnya.

Setelah seseorang berusaha mendapatkan pengetahuan tentang agama dan Tuhan, yang tak kalah pentingnya adalah how to Experience God, means to experience our perfection, to feel peace, happy and close to God. Secara teoritis, Islam amat kaya dengan dimensi mistik ini dan barangkali merupakan paket yang bisa disumbangkan kepada masyarakat modern.

Kita mungkin kaget melihat sikap sebagian kalangan Barat ketika dihadapkan pada pertanyaan untuk memilih agama yang ada, karena mereka akan menjawab, “Kami akan memilih mencari kedamaian dalam spiritalitas, tetapi bukan agama.” Allah A’lam. Terinspirasi dari tulisan Prof. Qomaruddin Hidayat. ***

Makassar, 31 Mei 2022

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Usung Tagline Harapan Baru Menuju Takalar Baru, Tim Brigade Daeng Manye Resmi Dikukuhkan

1 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...