Tujuh Satuan Pendidikan di Sinjai Terpilih Sebagai Sekolah Penggerak

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Sebanyak 7 (tujuh) satuan pendidikan atau sekolah di Kabupaten Sinjai di tahun 2022 ini ditunjuk sebagai Sekolah Penggerak oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) Republik Indonesia.

Program ini merupakan salah satu program andalan pemerintah pusat yang sudah berjalan sejak tiga tahun terakhir, dimana program ini sekolah memberikan keleluasaan bagi guru untuk menggunakan kreativitas dalam mengajar.

“Alhamdulillah berdasarkan surat Keputusan dari Mendikbud, ada 7 sekolah di Sinjai yang ditunjuk sebagai sekolah penggerak. Ada 1 PAUD, 3 Sekolah Dasar dan 3 SMP,” kata Kadis Pendidikan Sinjai A. Jefrianto Asapa, Selasa (23/08/2022).

Ketujuh sekolah tersebut masing-masing TK Aisyiah IV Lompu, SDN 103 Bontompare, SDN 85 Labettang, SDN 92 Panaikang, SMPN 1 Sinjai, SMPN 11 Sinjai dan SMPN 12 Sinjai.

Disampaikan Jefri, dalam pelaksanaan sekolah penggerak, tiap satuan pendidikan diminta melaksanakan program yang berfokus pada pengembangan holistik hasil belajar siswa yang mencakup kompetensi (literasi dan numerasi) dan karakter. Salah satunya dengan menerapkan kurikulum merdeka.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  SD Inpres Banta-bantaeng I Launching Sekolah Ramah Anak Di Hari Kebudayaan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...