IPMIL Raya UNM Gelar Demonstrasi, Desak Presiden Tidak Naikkan Harga BBM

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pengurus Ikatan Pelajar Mahasiswa Indonesia Luwu Raya Universitas Negeri Makassar yang disingkat dengan IPMIL Raya UNM, menggelar aksi demonstrasi terkait isu kenaikan harga Bahan Bakar Minyak (BBM) yang terjadi di sejumlah daerah di tanah air, khususnya di Provinsi Sulawesi Selatan.

Aksi ini berlansung di 3 (tiga) titik yaitu, di depan kantor DPRD Sulsel, lalu bergerak menuju ke fly over Jalan Urip Sumoharjo, dan berakhir di depan gedung Phinisi kampus UNM Jalan AP Pettarani Kota Makassar, Kamis (25/08/2022), pukul 14.55 Wita. Hingga berita ini diturunkan aksi demonstrasi tersebut masih berlangsung.

Muh Fitrah Fachrim selaku Jenderal Lapangan dalam orasinya mengungkapkan, atas nama masyarakat Indonesia, menolak keras kenaikan harga bbm, selanjutnya mendesak DPRD Sulsel untuk menolak kenaikan harga BBM, lalu meminta kepada DPRD Sulsel untuk tidak menaikkan harga BBM karena akan berdampak pada kestabilan ekonomi yang ada di Sulsel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sidrap Raih Penghargaan Penanganan Sunting

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...