Kasus Pengeroyokan Berujung 1 Orang Tewas, AKP Ismail : Saat Itu Saya Belum Menjabat Kapolsek Tallo

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami sementara mencari tersangka DPO RM yang diduga sebagai pelaku utama dari 8 tersangka, saat Ini kami mendapatkan informasi dari masyarakat tentang keberadaan pelaku sedang berada di Kabupaten Jeneponto, hari itu pun anggota bergegas menuju ke TKP,” ucap Iptu Armin.

Tambah, Iptu Armin, kami sudah sisir ke daerah Jeneponto dan monitoring bersama anggota Kepoolisian Jeneponto, namun kami kehilangan jejak, saat kami ke TKP posisi keberadaan pelaku tidak ditemukan.

Upaya kami selanjutnya adalah melakukan pencarian DPO pelaku RM agar dari 8 pelaku ini bisa lengkap dan bisa diproses pelimpahan berkas di Kejaksaan Negeri Makassar untuk segera diproses hukum tandas Kapolsek Tallo AKP Ismail didampingi Kanitres Iptu Armin Nurdin SH.

Jaksa penuntut umum (JPU) Johariani Edi pun membenarkan, dirinya betul menangani kasus pembunuhan yang dilimpahkan oleh penyidik Polsek Tallo Makassar, saat dikonfirmasi, Senin (13/02/2023) pukul 17.20 Wita.

“Ini berkasnya masih belum lengkap karena masih ada syarat formil dan materil yang belum dipenuhi oleh penyidik, jadi kami kembalikan,” imbuh JPU Johariani Edi.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tinjau Pelaksanaan TMMD ke-115 di Majene, Pangdam Hasanuddin : TMMD Harus Bermanfaat Untuk Masyarakat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...

Angin Kencang Terjang Makassar, Pohon Besar Tumbang di Jalan Karunrung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Angin kencang yang melanda Kota Makassar pada Senin pagi (12/1/2026) sekitar pukul 05.30 Wita menyebabkan...

Memberi Efek Jera, Satlantas Polres Soppeng Amankan Empat Sepeda Motor

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG , Komitmen Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Soppeng dalam menjaga keamanan dan ketertiban berlalulintas di jalan...