Aktivitas Tambang di Lahan Sendiri, Warga Sallutowa-Parigi Beralih Profesi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Menyikapi sorotan yang sebelumnya dilayangkan oleh salah satu media online melalui lembaga Poros Rakyat Indonesia adanya aktivitas penambangan galian C, yang dinilai ada makar atas hukum, dibantah oleh beberapa pihak.

Tambang yang berlokasi di Dusun Sallutowa, Desa Parigi, Kecamatan Parangloe, Kabupaten Gowa, dianggap sorotan dan dugaan sepihak saja, pasalnya pihak lembaga itu tak melihat dari berbagai faktor.

Menurut Daeng Tola, salah satu tokoh masyarakat di Dusun Sallutowa, pihak lembaga yang menyorot aktivitas tambang yang memberi dampak negatif dan merugikan warga tidaklah sesuai dengan fakta di lapangan. Pasalnya tidak melihat historis dan jalan cerita sebelum aktivitas penambangan ini berlangsung,” terangnya.

Daeng Tola menerangkan lagi, lokasi penambangan itu adalah dulunya merupakan areal persawahan sebelum tahun 2004, dan sejak terjadi musibah longsor di tahun 2004 lalu, lokasi tersebut berubah jadi tertimbun oleh pasir dan batu.

“Jadi, aktivitas petani sudah berlangsung sejak lama sebelum peristiwa itu terjadi, karena salah satu pihak pemilik tanah AR membayar pajak atas namanya hingga saat ini. Munculnya musibah di tahun 2004 itu, merubah sumber nafkah kami, yakni melakukan aktivitas tambang galian C, dengan harapan suatu saat tanah ini dapat digunakan menjadi persawahan kembali,” tegasnya lagi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jamaah Mesjid Al-Azhar Tabaringan Peringati Isra Mi'raj

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...

Polda Sulteng Berhasil Gagalkan Peredaran 24 Kg Sabu yang Dipasok dari Malaysia

PEDOMANRAKYAT, PALU - Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) berhasil menggagalkan peredaran 24 kilogram sabu di Kota...