Cabuli Anak di Bawah Umur, ED Diringkus Resmob Polres Toraja Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Kata Aris, berdasarkan pemeriksaan dan interogasi penyidik Satuan Reskrim Polres Toraja Utara, pelaku telah mengakui perbuatannya terhadap persetubuhan anak di bawah umur. Saat penangkapan, pelaku sempat ingin melarikan diri lewat pintu belakang namun didahului anggota tim sudah lebih dahulu menjaga di pintu belakang.

“Pelaku akan diancam pasal berlapis yakni Pasal 76 huruf D dan Pasal 81 ayat 3, Pasal 76 huruf E dan Pasal 82 ayat 2,” terang Kasat Reskrim.

Sementara itu di tempat terpisah, Kondo (60) kakek dari korban saat ditemui wartawan berharap agar pelaku dihukum dengan seberat-beratnya. “Perbuatan pelaku itu sangat bejad dan merusak masa depan anak kami, orang seperti ini tidak pantas untuk kembali tinggal di kampung,” katanya.

“Saya berharap atas pengungkapan kasus ini oleh Satuan Reskrim Polres Toraja Utara guna memberikan hukuman pasal yang berat untuk efek jera bagi pelaku. Karena kalau tidak, akan terjadi lagi kepada anak orang lainnya kalau hukuman tidak diberatkan, dan akan bisa muncul banyak pelaku baru. “Terimakasih buat Polres yang sudah mengamankan pelaku,” pungkas kakek korban. (etan/pria)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dua Terdakwa Keberatan Atas Dakwaan Penuntut Umum Kejati Sulsel Soal Tipikor Dana PDAM Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...