Warganya Butuh Penanganan Medis, Bhabinkamtibmas Polsek Tondon Langsung Gotong Ke Puskesmas

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA – Bhabinkamtibmas sebagai garda terdepan Polri dalam memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat perlu didukung dan diberikan apresiasi, terlebih dalam kegiatan Door to Door System (DDS) yang merupakan hal yang rutin untuk dilaksanakan.

Seperti yang diberikan Bhabinkamtibmas Polsek Tondon Nanggala Polres Toraja Utara Brigpol Adiyantho Sendana yang melaksanakan kegiatan DDS di Puskesmas Nanggala, Lembang Rante, Kecamatan Nanggala, Kabupaten Toraja Utara, Senin (27/02/2023) pagi.

Kegiatan DDS yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas tersebut sengaja digelar guna untuk mengetahui kecenderungan gangguan kesehatan yang dialami salah seorang warga binaannya termasuk dalam penanganan gangguan pertumbuhan dan perkembangan anak (stunting).

Ada hal yang menarik terlihat dalam kegiatan DDS yang digelar Bhabinkamtibmas tersebut, saat salah seorang warga binaannya tiba di Puskesmas dalam kelemahan tubuh dan ingin mendapatkan penanganan medis karena sakit.

Melihat hal tersebut, Bhabinkamtibmas Tondon Nanggala Brigpol Adiyantho Sendana tak tinggal diam. Ia dengan sontak membantu ikut menggotong salah satu warganya tersebut agar secepatnya dapat dilakukan penanganan medis.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Di Markas Microsoft Singapura, Bupati ASA Paparkan Inovasi Pendidikan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolda Sulsel Buka Langsung Rakor Lintas Sektoral Tahun 2025 Dalam Rangka Kesiapan Operasi Ketupat Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan SH, SIK, MH, M.Si secara resmi membuka kegiatan Rapat...

Kodam XIII/Merdeka Gelar Safari Ramadhan 1446 H untuk Pererat Silaturahmi

PEDOMANRAKYAT, MANADO - Dalam rangka mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Kodam XIII/Merdeka menggelar Safari...

Kasus Korupsi Dana BUMDes Rp14 Miliar di Takalar Menggantung, Ketua DPD PEMANTIK Indonesia Desak Tindakan Tegas

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Kasus dugaan korupsi dana Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, dengan...

Gandeng Influencer Edukasi Publik, Kepala BPOM Taruna Ikrar Akan Mengesahkan Aturan Baru

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Taruna Ikrar terus melakukan terobosan baru sejak diamanahi sebagai Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan...