DPD PWRI Kab.Jeneponto Silaturahmi dengan Camat Bontoramba

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO. Ketua Dewan Pimpinan Daerah Persatuan Wretama Republik Indonesia (DPD PWRI) Kabupaten Jeneponto Provinsi Sulawesi Selatan H.M.Rusli Ramli,.S.Sos.,M.,Si yang didampingi Calon Pengurus PWRI Kecamatan Bontoramba Muh.Rizal Nur, SHI,.M.Si melakukan kunjungan silaturahmi dengan Camat Bontoramba.

Pengurus PWRI Kab.Jeneponto H.M.Rusli Ramli diterima langsung oleh Camat Bontoramba Kabupaten Jeneponto Nurlewa,SE di ruang lobby kantor Camat Selasa,(20/6-2023).

Dalam kunjungan silaturahmi Ketua DPD PWRI menyampaikan rencana pembentukan pengurus Tingkat Kecamatan Bontoramba sebagai bahan untuk melengkapi susunan pengurus PWRI Kabupaten Jeneponto.

Rusli menyebut bahwa pihaknya telah melakukan kunjungan yang sama pada sepuluh kecamatan, dimana para pemegang mandat ini akan melakukan pemilihan pengurus tingkat kecamatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Internasionalisasi UMI, Pekan Pesantren Hadirkan Naib Chancellor UKM Malaysia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Katimker Made Sudana: 127 PPL Resmi Pegawai Kementan, Akan Gelar Syukuran di ODTW Pincara Bupati akan Hadir

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Resmi menyandang status pegawai Kementerian Pertanian (Kementan), Penyuluh Pertanian Luwu Utara (Lutra) akan menggelar...