Nikmatnya Buka Puasa Tinu Tu’an di Manado

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MANADO—Memasuki hari- hari terakhir bulan penuh berkah, umat Islam berusaha tampil sebaik mungkin dalam beribadah.

Bersama keluarga.saat acara buka bersama (Foto;pedomanrakyat.co.id)

Umat seakan berlomba memperbanyak shalatnya, menambah panjang kiraahnya. Tidak terkecuali ibu-ibu dalam menyiapkan makanan pembatal puasa (buka). Salah satu penganan/ makanan yang disajikan adalah Bubur Manado.

Tinu Tu’an demikian nama aslinya, adalah makanan khas dari Minahasa Sulawesi Utara. Konon, makanan ini paling digandrungi pembesar Belanda kalau berkunjung ke Minahasa.

Sayur segar tanpa pestisida ketika itu, menjadi daya tarik Tinu Tu’an. Bahannya dominan sayur segar semisal kangkung, bayam labu kuning, gedi, ubi, jagung dan beras. Supaya beraroma sedap harus dicampur, daun kuning serei, daun bawang, balakama ( cemangi) bawang putih. Jagung, beras direbus lebih dulu, kemudian labu dan ubi. Singkong dibiarkan hancur bersatu dengar air lalu dimasukan sayur mayur dan cemangi. Langsung disajikan bersama ikan cakalang fufu. Akan lebih sedap lagi kalau cakalang fufunya digoreng. Jadilah bubur Manado yang terkenal itu.

Baca juga :  Seftian Lukow Siap Jadikan Desa Tempang II Sebagai Barometer Keterbukaan Informasi Publik di Minahasa

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kasdam XIII/Merdeka : Natal Oikumene 2024 Bangkitkan Semangat Damai dan Profesionalisme Prajurit

PEDOMANRAKYAT, MANADO – Suasana damai dan penuh sukacita mewarnai Perayaan Natal Oikumene Kodam XIII/Merdeka Tahun 2024 yang berlangsung...

Bantuan Beras Masyarakat Hanya Jadi Objek Foto, Pegiat Anti Korupsi Sulut Kecam Pemerintah Desa Pinaesaan Tompaso

PEDOMANRAKYAT, MINAHASA - Pemerintah Desa Pinaesaan, Kabupaten Minahasa, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) mendapat sorotan dari Pegiat Anti Korupsi...

Kejari Minahasa Tetapkan Mantan Bendahara Dinas Pendidikan Tersangka Dugaan Tipikor Dana TPG dan Gaji THL

PEDOMANRAKYAT, MINAHASA - Kejaksaan Negeri (Kejari) Minahasa menetapkan mantan Bendahara Dinas Pendidikan Kabupaten Minahasa Tahun 2023 sebagai tersangka...

Hukum Tua Desa Teling Dilaporkan Inakor ke APH, Najoan : Dugaan Ketidaksesuaian Penganggaran dan Realisasi

PEDOMANRAKYAT, MINAHASA - Dewan Pimpinan Daerah Minahasa Lembaga Swadaya Masyarakat Independen Nasionalis Anti Korupsi (DPD Minahasa LSM Inakor)...