Rangga Melanjutkan Reses Ke Titik Empat Di Kelurahan Takalar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR –Tepat pukul 09.00 wita, Minggu (04) 06/2023) Pelaksanaan Reses berlangsung di Kelurahan Takalar Kecamatan Mappakasunggu Kabupaten Takalar.

Fahruddin Rangga salah satu diantara anggota DPRD Provinsi Sulawesi Selatan dari Fraksi Golkar Daerah Pemilihan Gowa dan Takalar, telah melaksanakan pada titik keempat. Reses Masa Sidang Ketiga Tahun Anggaran 2022/2023.

Di wilayah kelurahan ini kehidupan masyarakat masih dominan sebagai petani, nelayan pun bertambak. Kehadiran Rangga sapaan akrabnya disambut antusias masyarakat. Ada harapan dan pikiran akan disampaikan secara langsung dihadapan legislatifnya. Dengan begitu masyarakat secara terbuka memberikan berbagai informasi, pandangan dan harapan kepada wakil rakyat. Turut hadir Camat Mappakasunggu, Lurah Takalar dan beberapa Kepala Lingkungan se Kelurahan Takalar.

Seperti biasa, Rangga selaku Anggota DPRD yang sudah menjalankan tugas memasuki tahun keempat masa periode keduanya mengatakan reses ini sebagai bentuk penyaluran aspirasi juga ruang dalam menyampaikan berbagai persoalan sosial kemasyarakatan yang dialami di wilayah masing masing.

“Dengan demikian aspirasinya akan tersalurkan lalu diteruskan dalam masa masa persidangan pada pembahasan anggaran di DPRD,”sambung Rangga.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pembukaan Penyelenggaraan Kemampuan Intelejen Teritorial Satkowil TA 2022

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...

Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati Sulsel, Soetarmi, menyatakan, tim gabungan intelijen Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan...

Menag Terima Lahan IAIN Bupati Bima

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Agama RI diwakili Sekjen Kementerian Agama Prof. Dr. Kamaruddin Amin menerima penyerahan secara simbolis...