Tiga Tersangka Pencurian Hewan Ternak Sapi Terancam Hukuman 5 Tahun

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA – Kapolres Tana Toraja, AKBP Malpa Malacoppo menggelar Konfrensi Pers atas dua kasus yang berbeda di ruang loby Mapolres Tana Toraja, Selasa (27/06/2023).

Konfrensi Pers yang digelar terkait pengungkapan kasus dalam Operasi Sikat Lipu Tahun 2023. Pengungkapan itu ada  dua kasus yakni kasus pencurian spesial rumah kosong dan kasus pencurian hewan ternak sapi di Lembang Rembo-rembo (Desa) Kecamatan Bittuang.

Kapolres AKBP Malpa Malacoppo dalam keterangannya mengatakan, ada 2 kasus yang digelar dalam konfrensi pers ini, kasus pencurian spesial rumah kosong yang dilakukan oleh 1 orang pelaku dan pencurian hewan ternak sapi milik warga Rembo-rembo yang dilakukan 3 orang pelaku dengan berinisial RT (53), MN (41) dan BU (45).

“Jadi ada 4 orang pelaku sebagai tersangka pencurian ternak sapi dan pencurian rumah kosong yang disampaikan oleh Kapolres Tana Toraja AKBP Malpa Malacoppo.

Kata Kapolres, ketiga orang tersangka dalam pencurian hewan ternak sapi milik salah seorang warga dilakukan secara bersama-sama, dan kemudian para  tersangka menjual senilai Rp 7 juta ke tempat lain.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Global Frozen Mart: Toko Frozen Food Berkualitas, Menjawab Kebutuhan Praktis Masyarakat Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sah, APBD Halut 2026 Diketuk, Bupati Piet Hein Babua Tekankan Kerjasama dan Koordinasi Dalam Pembangunan Daerah

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Rapat Paripurna yang digelar oleh DPRD Halmahera Utara (Halut), pada Kamis (20/11/2025) terkait Persetujuan...

Bupati Halut Piet Hein Babua Resmikan Gedung Baru Gereja Petrus Gorua dan Bersama Jemaat Rayakan HUT Gereja ke-107

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Gedung baru Gereja Petrus Gorua yang dibangun selama hampir 20 tahun akhirnya diresmikan oleh...

Desa Cendana Hitam Timur Gelar Musdesus Bahas Persetujuan Dukungan Pengembalian Pinjaman KDMP

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR - Desa Cendana Hitam Timur, Kecamatan Tomoni Timur, menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) terkait persetujuan...

Polres Bulukumba Raih Tiga Penghargaan dari Kapolda Sulsel, Ini Kategorinya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Polres Bulukumba kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan berhasil meraih tiga penghargaan sekaligus pada ajang lomba...