Ajiep Laksanakan FGD, Soroti Kewenangan Kepala Daerah Dalam Pengelolaan SDM ASN

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Senator Dr.H.Ajiep Padindang, SE, MM, Anggota DPD RI / MPR RI Dapil Sulawesi Selatan mengadakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) dengan mengusung tema Kewenangan Kepala Daerah / Pj. Kepala Daerah (Gubernur, Bupati / Wali Kota) dalam Pengelolaan SDM ASN (Pengangkatan, Mutasi dan Promosi Jabatan), di Hotel Aryaduta Jl. Sombaopu No.297 Lantai 2 , Losari Kota Makassar.

Ajiep Padindang saat membuka kegiatan menyatakan, salah satu isu yang sering didiskusikan terkait dengan efektivitas penjabat kepala daerah merupakan kewenangan dalam melakukan pengangkatan, mutasi, dan promosi jabatan ASN.

“Untuk mendapatkan para pejabat yang berkualitas, tentu harus ada prosedur seleksi jabatan yang ideal, baik, dan transparan. Di samping itu pengangkatan
seorang PNS dalam suatu jabatan juga harus didasarkan pada prinsip profesionalisme,” ungkapnya.
.
Akan tetapi, lanjutnya, masih dijumpai proses pengangkatan ASN dalam jabatan struktural baik pada instansi pemerintah pusat maupun instansi pemerintah daerah, dilaksanakan secara tidak
akuntabel.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polres Toraja Utara Gelar Peringatan Hari Bhayangkara Ke-78

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Cegah Banjir dan Bangun Kepedulian, Koramil 1408-10/Panakkukang-Manggala Gelar Karya Bakti Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koramil 1408-10/Panakkukang-Manggala kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kebersihan lingkungan dan memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat...

Ketum KONI Pusat Lantik Pengurus Pengurus Besar Persatuan Sepak Takraw Indonesia

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR,- Ketua Umum Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Pusat Marciano Norman melantik Pengurus Besar Persatuan Sepak...

Ruang Guru yang Disambut Senyum dan Prestasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Selasa pagi, 6 Januari 2026, suasana di UPT-SPF SDN Kompleks Sambung Jawa, Makassar, terasa berbeda....

Pimpin Rapat Staf, Camat Tomoni Timur Tekankan Peningkatan Kinerja 2026

PEDOMANRAKYAT, TOMONI TIMUR — Camat Tomoni Timur, Yulius, menegaskan pentingnya peningkatan kinerja aparatur kecamatan pada tahun 2026. Penegasan...