Pelajar Tanadoang Selayar Komitmen Bentuk Forum Pelajar Pengawas Pemilu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.CO.ID.SELAYAR—Sebagai bentuk komitmen dan hasil tindak lanjut kegiatan Bawaslu Goes toSchool yang gencar dilaksanakan Bawaslu Selayar dibawah kendali ketuanya Suharno, SH kini terbentuk wadah pelajar ” Forum Pelajar Pengawas Pemilu”.

Tujuannya, melakukan sosialisasi pendidikan politik dan demokrasi khususnya ke pelajar tingkat pemilih pemula di Selayar. Kegiatan berlangsung di Aula Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN) 1 Selayar, Sabtu 26 Maret 2022.

Koordinator Divisi Pengawasan dan Hubungan Antar Lembaga Bawaslu Selayar, Abdul Kadir, ST, MM saat dikonfirmasi Pedomanrakyat.co.id via WA menjelaskan, kegiatan dihadiri komisioner Bawaslu, juga Kacab Pendidikan Prov. Sulsel Wilayah VI Selayar, H Muhammad Nur, S.Pd, MM, Muhammad Sayuti Salam, S.Ag dari Kantor Kemenag Selayar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Tingkatkan Kolaborasi, Prodi Elektro UMI Adakan Kunjungan ke PLTU Jeneponto

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ramadhan, 578 Siswa SMPN 1 Watansoppeng Mengikuti P5

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Dalam suasana bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M , 578 Siswa (wi) SMP Negeri 1 Watansoppeng...

Jaksa Gowa Umumkan Delapan Berkas Perkara Uang Palsu P21, 11 Tersangka Siap Diserahkan

PEDOMANRAKYAT, GOWA – Kejaksaan Negeri Gowa mengonfirmasi, delapan berkas perkara dugaan peredaran uang palsu di Kabupaten Gowa telah...

Rute Penerbangan Toraja-Manado, Makin Terbuka Untuk Wisatawan Domestik

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA.- Pembukaan rute penerbangan Toraja - Manado menjadi Potensi wisata Toraja Utara akan semakin maju dan...

Bupati Gowa Dikukuhkan Sebagai Warga Kehormatan Divif 3 Kostrad

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Bupati Gowa, Sitti Husniah Talenrang dikukuhkan sebagai salah satu warga kehormatan Divisi Infanteri (Divif) 3...